

Hanya Tiga Bukan Delapan Film
Walau Cowon dengan MP3/Video-player, S9 Curve, menjanjikan hingga 11 jam video-playback (sekitar 8 film cerita), di lab pengujian player multimedia mini tersebut hanya mampu bertahan selama 5 jam 11 menit.
Tips hemat energi: Perhatikan agar display tidak di-setting terlalu terang dan buatlah otomatis mati sendiri beberapa saat setelah memutar musik.

Pada MacBook Pro terbaru, Apple tidak sesumbar. Menurutnya, model 15,4 inci bekerja selama sekitar 7 jam. Di testlab CHIP, MacBook ini bahkan melampaui 9 jam – tepatnya 9 jam 15 menit. Keren!
Tips hemat energi: Sebuah feature istimewa dari MacBook yang menjamin durasi lebih panjang dan dapat Anda manfaatkan adalah tutuplah laptop ini, meski hanya tidak digunakan beberapa menit, sehingga masuk ke dalam modus standby yang sangat hemat energi. Dari kondisi ini tanpa masalah ia dapat segera start – meski setelah beberapa hari.






0 komentar:
Post a Comment